Ketua Forum Pemalang Sehat (FPS) Kabupaten Pemalang Shanti Rosalia Mansur Hidayat, S.Sos mendampingi Tim Verifikasi Fisik Pusat Kabupaten Kota Sehat (KKS) di Puskesmas Rowosari Kecamatan Ulujami Kabupaten Pemalang pada hari Jumat (15/9/2023).
Acara dihadiri Kepala Dinas Kesehatan, Camat Ulujami, Forkopimca, jajaran Puskesmas Rowosari, dan Forum Pemalang Sehat.





+9
Semua tanggapan:
10